Friday, September 9, 2016

Cara Membuat Program pesan dialog Visual basic 2010

Selamat bertemu kembali bersama kami www.degei94.blogspot.com/ untuk tutorial kali ini kami akan membagikan tutorial memunculkan pesan dialok dengan mengunakan Software Visual basic 2010.
Langkah-langkahnya sebagai berikut:
  1. Buka aplikasi Visual basic 2010 yang sudah terpasang (install) untuk membuka aplikasinya mempunyai dua cara yaitu pertama dengan cara klik kanan pada aplikasinya seperti pada gambar dibawah ini :
dan yang kedua itu dengan cara klik dobel pada aplikasi yang sudah terinstall.


2. Setelah sudah terbuka akan muncul seperti pada gambar dibawah ini (start page) halaman awal
3. Kemudian klip di tulisan New Project
4. Berikutnya ganti nama dengan cara Name > Project > TutorialPesan kemudian pilih lokasi penyimpanan programnya dengan cara Browse… kemudian pilih lokasihnya, jangan lupa untuk membuat Foldernya biar aman. Disini saya pilih di Picture
5. Setelah itu klik Select Folder > OK
6. Berikutya akan terbuka areal kerja atau Form 1. Di form1 satu itulah yang kita akan mendesain, tetapi kali hanya tutorial untuk memunculkan pesan pada saat Run atau jalankan aplikasinya.

7. Oke untuk langkah selanjudnya kita akan membuat kodenya, untuk membuat kode (Coding) kita tinggal klik dobel pada Form 1. Isi kodingnya
8.Coding :
Public Class Form1
 Private Sub Form1_Load(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles MyBase.Load
   MessageBox.Show("Ini adalah program pertama saya", "Munculkan pesan", MessageBoxButtons.OK, MessageBoxIcon.Warning)
  End Sub
End Class
Previous Post
Next Post

0 Post a Comment: